Diabetes dan Gejala Dini

SEKILAS MENGENAI DIABETES

diabetes checkDiabetes  adalah penyakit metabolik kronis dimana tubuh tidak bisa memetabolisme karbohidrat, lemak dan protein karena adanya hambatan dari sekresi insulin dan kerja dari insulin. Kriteria diagnosis adalah dengan pemeriksaan gula darah acak > 200 mg/Dl , Gula darah puasa 126mg/dl  atau gula darah 2 jam sesudah makan ( GD 2 JPP ) >  200mg/dl atau lebih

Diabetes akan timbul bila tubuh tidak bisa memproduksi atau menggunakan insulin, suatu hormon yang esensial dan dibuat di pankreas. Insulin membantu memindahkan gula darah dari darah dan masuk dalam tubuh anda

Bila gula darah meningkat drastis, akan terjadi kondisi yang disebut sebagai hiperglikemia. Dengan kadar gua yang tinggi ini, dapat timbul berbagai gejala dalam tubuh anda.

Gejala yang paling umum ditemukan termasuk

  1. Rasa haus yang meningkat
  2. Sering buang air kecil
  3. Berat badan menurun drastis
  4. Sering lapar
  5. Berat badan menurun
  6. Gejala lain yang bisa ditemukan yaitu  adanya iritabilitas, kesemua, matirasa, infeksi saluran kencing atau infeksi kulit berulang
  7. Luka yang sukar sembuh

Schedule Appointment

Fill out the form below, and we will be in touch shortly.
Contact Information
Preferred Date and Time Selection
Open chat
Hello
Can we help you?